By Unknown
Monday, March 11, 2013
Kesehatan
MADECASSOL
KOMPOSISI
Ekstrak Centella asiatica yang dititrasi, tablet 10 mg, salep 10 mg/g,
bedak 20 mg/g.
INDIKASI
Keloid. Pencegahan luka terhadap tendensi keloid pada luka trauma, luka
bedah, luka bakar. Pencangkokan kulit, fistula. Jaringan perut yang abnormal,
retraktil, dekubitus. Luka mukosa dan kulit pada THT, optalmologi, ginekologi.
Lesi ulkus pada lepra. Sindroma prevarikoses, ulkus varikosis, varices.
DOSIS
Tablet : 1 – 2 tablet, 3 kali sehari.
Salep 1% : 1 – 2 kali sehari dioleskan pada luka.
Bedak 2 % : 1 – 2 kali sehari ditaburkan pada luka.
KEMASAN
Tablet, Dus @ 2 strip @ 10 tablet. Salep 1%, tube @ 10 g. Bedak 2%, botol @
5 g.
PENYIMPANAN
Simpan di tempat kering dan sejuk dibawah suhu 30 º C. Jauhkan dari
jangkauan anak-anak.
KETERANGAN
Diproduksi Oleh : PT. ORSA INDUSTRIES,
Jakarta
–
Indonesia
Related Posts :
Thiamphenicol Tablet, Syrup (Thiamphenicol / Tiamfenikol)Obat Generik : Thiamphenicol / Tiamfenikol
Obat Bermerek : Biothicol, Anicol, Cetathiacol, Comthyc… Read More...
Thiamycil KapsulThiamycil Kapsul, Sirup Kering, Kaplet (Thiamphenicol/Tiamfenikol)
Obat Generik : Thiamphenicol / T… Read More...
Thrombophob Gel (Heparin Sodium) KOMPOSISI
Tiap 100 gram Thrombophob gel mengandung Heparin sodium 20.000 I.U.
FARMAKOLOGI (CARA KER… Read More...
CENDO FENICOL Salep Mata, Tetes Mata (Chloramphenicol / Kloramfenikol)Obat Mata Lain : Cendo Fenicol, Cendo
Statrol, Cendo Xitrol
KOMPOSISI / KANDUNGAN
C… Read More...
CENDO GENTAMYCIN Salep Mata, Tetes Mata (Gentamisin Sulfat) KOMPOSISI / KANDUNGAN
Cendo Gentamycin Salep Mata
Tiap gram Cendo Gentamycin mengandung Gentamisin … Read More...
0 Response to "MADECASSOL"
Post a Comment